Polres Halmahera Utara Apel Gelar Pasukan Operasi Zebra Kie Raha 2025

- Jurnalis

Senin, 17 November 2025 - 20:13 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Malut, Seruntingnews Id. – Kepolisian Resor Halmahera Utara Maluku Utara menggelar Apel Gelar Pasukan Operasi Zebra Kie Raha 2025 bertempat di Lapangan Apel Polres setempat, pada Senin (17/11).

Bertindak sebagai Inspektur Upacara Kapolres Halmahera Utara AKBP Erlichson Pasaribu.

Tampak Hadir pihak Kodim 1508 Tobelo, POM Tobelo, Kompi Brimob Kupa-Kupa Tobelo, Dinas Perhubungan, Sat Pol PP dan seluruh PJU Polres.

ADVERTISEMENT

Donasi

SCROLL TO RESUME CONTENT

AKBP Erlichson Pasaribu saat membacakan Amanat Kapolda Maluku Utara yakni untuk memastikan situasi kamtibmas dan KAMSELTIBCARLANTAS tetap kondusif maka Korlantas Polri menggelar Operasi Kepolisian Bidang Lalulintas secara serentak diseluruh Indonesia selama 14 ( empat belas hari ) hari, terhitung mulai tanggal 17 sampai 30 November 2025, dengan “OPERASI ZEBRA 2025″, untuk di Wilayah Maluku Utara dengan sandi”ZEBRA KIE RAHA 2025” Operasi ini bersifat Cipta Kondisi Keamanan, Keselamatan, Ketertibann Dan Kelancaran Lalu Lintas Menjelang Pelaksanaan Operasi Lilin 2025 Dengan Tujuan Dapat Meningkatkan Kesadaran Masyarakat Untuk Tertib, Patuh Dan Disiplin Dalam Berlalu Lintas.

Baca Juga :  Polres Lamsel Gelar Silaturahmi Bersama Awak Media

Teknis dan Cara Bertindak Satgas di lapangan tetap mempedomani petunjuk, arahan dan kebijakan dari Korlantas Polri, tentunya dengan pendekatan transformasi digital yanb Humanis, Edukatif, Persuasif dan rekreatif akan lebih berdampak pada terbangunnya kesadaran dan disiplin berlalu lintas.

Ada Beberapa Pelanggaran yang Perlu Mendapat Perhatian karna berpotensi menimbulkan fatalitas kecelakaan dia antaranya; Pengendara sepeda motor yang tidak menggunakan Helm dan Pengemudi yang tidak menggunakan sabuk Keselamatan.

Melawan arus lalulintas dan parkir tidak Pada Tempatnya. Pengendara masih dibawa umur, Penggunaan telpon genggam saat berkendara, balap liar dan pelanggaran batas kecepatan. Pengendara yangg berada dibawa pengaruh alkohol atau narkoba.

Baca Juga :  Polres Tulang Bawang Barat Tindak 1.025 Pelanggar Lalu Lintas selama Sembilan Hari Ops Patuh Krakatau 2025

“Harapan kami upaya penegakan hukum dalam operasi ini merupakan jalan terakhir dan buka. Merupakan tujuan utama,Ubah perspektif Bahwa masyarakat Bukan Sekedar Represif yustisial objek ataupun prefentif objek melayinkan masyarakat adalah mitra dalam mewujudkan keselamatan bersama,” harapnya.

Pihaknya menambahkan melalui operasi zebra ini, dipastika ada hasil positif yang dapat diraih, dengan berkurangnya potensi kecelakaan lalulintas yang berdampak pada korban fatalitas, menurunnya angka angka pelanggaran lalu lintas, meningkatnya disiplin masyarakat dalam berlalulintas,

Terwujudnya situasi Kamseltipcarlantas yang aman dan kondusif.

Dengan semangat kebersamaan dan sinegritas instansi terkait, polri, dan seluruh elemen masyarakat,kita optimis operasi zebra 2025 ini akan berjalan dengan Sukses dan memberikan Dampak Positif Bagi Keselamatan Berlalu lintas di wilayah Maluku Utara lebih khususnya Halut. (Ags)

Berita Terkait

Akses Ciwandan Tergenang, Pelabuhan Merak Ambil Peran Jaga Arus Logistik
Doa Bersama Lintas Agama, Polres Tulang Bawang Barat Wujudkan Harmoni dan Solidaritas untuk Sumatera Bangkit
BAZNAS PALI Datangi BAZNAS Tubaba Demi Lompatan Besar Pengelolaan Zakat
Wakapolri Tinjau Penanganan Dampak Bencana di Aceh Tamiang, Ratusan Kendaraan dan Personel Disiapkan
Polisi Amankan Oknum Wartawan di Tulang Bawang Barat Terkait Penyalahgunaan Narkotika Sabu
Acara Adat Laliq Ugal Hari ke-20 Dirangkai Tari Hudoq Khas Dayak Bahau
Brimob Polda Kaltara Membangun Jembatan Roboh di Tapal Batas, Sebatik Tengah
Tim Gabungan Tangkap Pelaku Pembunuhan Ayah Kandung di Bandar Lampung

Berita Terkait

Sabtu, 3 Januari 2026 - 12:13 WIB

Akses Ciwandan Tergenang, Pelabuhan Merak Ambil Peran Jaga Arus Logistik

Kamis, 1 Januari 2026 - 09:53 WIB

Doa Bersama Lintas Agama, Polres Tulang Bawang Barat Wujudkan Harmoni dan Solidaritas untuk Sumatera Bangkit

Senin, 29 Desember 2025 - 17:08 WIB

BAZNAS PALI Datangi BAZNAS Tubaba Demi Lompatan Besar Pengelolaan Zakat

Sabtu, 27 Desember 2025 - 21:14 WIB

Wakapolri Tinjau Penanganan Dampak Bencana di Aceh Tamiang, Ratusan Kendaraan dan Personel Disiapkan

Jumat, 26 Desember 2025 - 18:06 WIB

Polisi Amankan Oknum Wartawan di Tulang Bawang Barat Terkait Penyalahgunaan Narkotika Sabu

Berita Terbaru